Pages

HANTU BERKEPALA PUTIH

Kamis, 10 Maret 2011




       Penampakan hantu berkepala putih saat sebagian anak-anak HAACOM bermain voly di Tamansari. Penampakan ini tidak di sengaja dan tidak di buat-buat. Padahal foto nya buat tugas malah mendapatkan foto hantu berkepala putih ini. Munculnya hantu berkepala putih ini di net voly, yang berbentuk bulat gambarnya menyerupai wajah dan berwarna putih. Banyak yang menyangka bahwa itu hanya gelembung yang menempel di kamera, padahal waktu ditanya ke pemotretnya bahwa kameranya bersih dan tidak gelembung yang menempel di kamera. Kemungkinan hantunya berkepala putih ini muncul di kamera karena, hantunya ingin narsis dan ingin terkenal. Percaya gak percaya itu adalah foto asli bukan rekayasa kecanggihan editing computer.




0 komentar:

Posting Komentar

 
TEKNOLOGI SEDERHANA © 2011 | Designed by Bingo Cash, in collaboration with Modern Warfare 3, VPS Hosting and Compare Web Hosting